IAIN Tulungagung: Gelar Yudisium di Tengah Pandemi
Dimensipers.com — Selasa, 3 November 2020, IAIN Tulungagung melaksanakan tiga yudisium sekaligus. Yudisium tahun ini berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya. Pasalnya, yudisium kali ini dilakukan secara virtual dan disiarkan langsung melalui saluran YouTube SATU TV. Teknis pelaksanaan acara tersebut…