Sicad Sajen, Apresiasi Musik Dan Puisi Masyarakat FUAD
Dimensipers.com- Selasa, 3 Desember 2019 Fakultas Ushuludin Adab dan Dakwah (FUAD). Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Tulunagung gelar acara perdana Sicad Sajen yang merupakan gabungan dari Fuad Musik dan Sastra Jendra dengan tema “Jangan Peluk Aku dengan Paksa, Tetapi…