Galat Tabiat
Angin berdesir cepat lewati selendang ibu pertiwi Berbisik, kabarkan duka di setiap gendang telinga Ya, hari ini ibu pertiwi dikuliti bencana yang dikirim semesta
Demokrasi Sebatas Festival, Suara Rakyat (Lagi-lagi) Dibungkam
“Jika masih ada pertanyaan festival apa yang paling disukai aparatur negara, maka saya akan menjawab festival demokrasi membungkam suara rakyat. Jika rakyat bertanya dimana demokrasi maka saya tuntun dia melihat makamnya.”